-
LAPORAN PELAKSANAAN KELUARGA BINAAN KASUS BALITA STUNTING DAN BERAT BADAN KURANG RT 002 RW 003 DESA LEUWEUNGKOLOT, KECAMATAN CIBINGBULANG TANGGAL 15 SEPTEMBER – 08 NOVEMBER 2023
Gizi kurang di Indonesia terjadi pada balita yang memiliki berat badan dibawah garis merah (BGM), yaitu letak titik dari hasil penimbangan berat badan dari balita berada dibawah garis merah dalam grafik KMS. Dalam status balita dengan BGM penentuan status gizi didasari dengan indikator BB/U. Balita dengan BGM tidak dapat diartikan secara pasti menderita gizi buruk ataupun stunting, ak…
Menurut UNICEF (1998), penyebab masalah gizi secara langsung adalah asupan makanan dan penyakit infeksi. Baduta merupakan bayi yang berusia 6-23 bulan. Pada masa ini bayi rentan sekali mengalami permasalahan gizi dan terinfeksi penyakit. Kondisi yang kurang sehat akan menurunkan nafsu makan baduta dan menyebabkan asupan zat gizi tidak terpenuhi. Jika hal ini terjadi berkepanjangan, maka pertumb…
Prevalensi berat badan kurang pada balita di Indonesia di tahun 2019 sebesar 16,3 persen kemudian mengalami peningkatan pada tahun 2021 menjadi 17,0 persen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan status gizi balita “berat badan kurang” usia 24-59 bulan setelah dilakukan pendampingan gizi tentang pola asuh, makanan anak dan kesehatan di wilayah kerja Puskesmas Pabuaran Indah Kab…
Kecukupan asupan zat gizi yang dimulai dari dalam kandungan merupakan upaya terbaik untuk menghasilkan generasi yang berkualitas di masa depan. Menurut data Riskesdas tahun 2018 di provinsi jawa barat, prevalensi status gizi berat badan menurut umur (BB/U) untuk anak usia 0 – 59 bulan sebesar 10,6% mengalami gizi kurang. Prevalensi status gizi tinggi badan menurut umur (BB/TB) sebesar 3,2% m…
Gizi merupakan salah satu aspek yang bisa memengaruhi kesehatan seseorang ataupun warga. Balita merupakan usia dimana anak sedang mengalami proses pertumbuhan yang relarif pesat dan membutuhkan asupan gizi yang relatif besar. kekurangan gizi merupakan salah satu masalah kesehatan utama di negara-negara sedang berkembang yang berdampak masalah gangguan kesehatan masyarakat. Oleh karena itu, usah…