Sesuai dengan peraturan Menteri Kesehatan RI No 41 tahun 24 tentang pedoman gizi seimbang yang memiliki pesan umum salah satunya yaitu biasakan membaca label pada kemasan pangan. Tetapi masih adanya konsumen yang kurang memperhatikan label pangan sebelum mengonsumsi hal ini dapat dilihat dari hasil survei badan perlindungan konsumen nasional yang dilakukan pada tahun 2007 yang menyatakan bahwa …
Indonesia saat ini tengah menghadapi masalah kesehatan yang harus mendapatkan perhatian serius yakni triple burden of malnutrition, keterkaitan dengan masalah gizi yang dihadapi Indonesia. Gizi sangat berpengaruh terhadap kecerdasan dan produktivitas kerja seseorang. Oleh karena itu diperlukan upaya untuk menanggulangi masalah tersebut Status gizi adalah keadaan tubuh sebagai akibat dari asupan…