Stunting adalah gangguan pertumbuhan dan perkembangan pada anak yang disebabkan oleh kekurangan gizi kronis dan infeksi yang berulang. Pada tahun (2023) hasil Survey Kesehatan Indonesia prevalensi stunting di Indonesia sebesar 21,5%. Tujuan Penelitian ini yaitu menghasilkan produk Soft Cookies, dari bahan tepung terigu, tepung ikan gabus, tepung ikan patin, tepung tempe, dan tepung wortel yang …