Menurut Riskesdas tahun 2018, prevalensi remaja obesitas di Jakarta sebesar 8,3%. Artinya, dari setiap 100 remaja di Jakarta, 8 orang mengalami obesitas. Angka ini lebih tinggi dari prevalensi nasional obesitas pada remaja yaitu 7,3%. Tujuan penelitian ini adalah untuk menghasilkan produk sup krim “Hilakap” meggunakan kacang hijau, labu siam, dan ikan kakap sebagai alternatif pangan sel…