ANINDA PUTRI FELIZA “FORMULASI TEPUNG HATI AYAM, TEPUNG LABU KUNING, BUBUK JAHE EMPRIT, DAN TEPUNG TERIGU TERHADAP DAYA TERIMA COOKIES “TIBUJA” SEBAGAI ALTERNATIF CAMILAN SUMBER ZAT BESI DAN ANTIOKSIDAN” XIII, V BAB, 109 Halaman, 39 Tabel, 14 Gambar, 9 Lampiran Prevalensi anemia di Indonesia mengalami kenaikan yang didasari dari hasil Riskesdas tahun 2013 hingga 2018 pada kelompo…
Salah satu kelompok sasaran yang berisiko mengalami obesitas adalah remaja. Usia remaja (10-18 tahun) merupakan periode rentan gizi karena berbagai sebab, yaitu diperlukannya zat gizi yang lebih tinggi karena peningkatan pertumbuhan fisik pada saat remaja. Selain itu, pada remaja terdapat perubahan gaya hidup dan kebiasaan makan. Faktor penyebab obesitas pada remaja bersifat multifaktorial. Pen…
Masalah gizi pada dasarnya merupakan umpan balik dari konsumsi zat gizi yang belum mencukupi kebutuhan tubuh. Seseorang akan mempunyai status gizi yang baik apabila asupan gizi sesuai dengan kebutuhan tubuhnya. Status gizi adalah gambaran individu sebagai akibat dari asupan gizi seharihari (Par’I, Wiyono dan Harjatmo, 2017). Indonesia memiliki tiga beban masalah gizi (Triple Burden), yaitu st…
Laporan PKL Manajemen Pelayanan Gizi Masyarakat (MPGM) Puskesmas Kecamatan Kebayoran Baru 25 Oktober - 25 November 2021