Pemantauan pertumbuhan anak sangat penting untuk mencegah stunting, yang berdampak pada peningkatan angka kematian bayi dan balita. Pemantauan ini dilakukan menggunakan Standar Antropometri Anak, termasuk indeks panjang badan. Penelitian ini bertujuan mengembangkan alat ukur panjang bayi digital menggunakan sensor VL53L0X. Alat ini menampilkan hasil pengukuran pada LCD dan aplikasi basis data, …
Pengetahuan kader mengenai Empat Pilar Gizi Seimbang memiliki peran penting sebagai ujung tombak penyelenggaraan dan pelayanan Posyandu dalam mendukung misi pemerintah yang teruang pada Peraturan Wali Kota Bekasi Nomor 37 Tahun 2021 Pasal 19A tentang jenis layanan pembinaan gizi dan Kesehatan ibu dan anak yang salah satunya adalah penyuluhan gizi seimbang, konseling makanan bayi dan balita. Pen…
Penyebaran informasi yang beragam termasuk berita bohong alias hoaks terkait penggunaan sejumlah produk kesehatan termasuk peralatan kesehatan juga menjadi salah satu hal yang marak dalam penanggulangan Covid-19. Tidak dipungkiri, pandemi Covid-19 telah mampu mengubah perilaku masyarakat dalam hal mengkonsumsi ataupun memanfaatkan sejumlah produk kesehatan. Tidak hanya sejumlah produk kesehatan…
Background: Cadres have an essential role in providing counseling in integrated health service post (Posyandu). Poor capacity cadres may affect information delivery to the mothers/caregivers of under-five children. This study aimed is to assess the effect education of counseling of infant and young child feeding (IYCF) as intensive on the performance of the cadres in providing IYCF counselin…
Background: Cadres have an essential role in providing counseling in integrated health service post (Posyandu). Poor capacity cadres may affect information delivery to the mothers/caregivers of under-five children. This study aimed is to assess the effect education of counseling of infant and young child feeding (IYCF) as intensive on the performance of the cadres in providing IYCF counselin…
The feeding practices of infants and children (PMBA) at the age of 6-24 months should be done correctly and appropriately. Errors in feeding in this period may cause malnutrition and stunted. The purpose of this study was to determine the effect of counseling by Posyandu cadres on changes in infant and child feeding practices (PMBA) done by mothers among infants and children aged 6-24 months. Q…
Masalah gizi menjadi salah satu penentu kualitas sumber daya manusia di masa yang akan datang. Masalah-masalah gizi ini muncul sejak awal siklus kehidupan yaitu dalam kandungan (janin), bayi, anak, remaja, dewasa dan usia lanjut. Hasil Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2018, besaran masalah gizi pada balita yaitu gizi kurang di Indonesia menurut BB/U (berat badan kurang) yaitu sebesar 17,…
Karies gigi merupakan salah satu permasalahan kesehatan gigidan mulut, hal inidisebabkan oleh kurangnya perawatan gigi dan mulut, terutama pada bayi dan balita. Ibu selaku pendamping perawatan gigi dan mulut bayi dan balita mempunyai posisi strategis dalam perawatan gigi dan mulut bayi dan balitanya. Oleh sebab itu perlunya kader posyandu sebagai agen pembaharuan perawatangigi dan mulut bayi da…
Dengan diadakannya Posyandu Lansia yang berada di Kelurahan Kelapa Dua Wetan Kecamatan Ciracas Jakarta Timur, peneliti berharap untuk meningkatkan kegiatan yang telah dilakukan di Posyandu Lansia yang berada di Kelurahan Kelapa Dua Wetan kecamatan Ciracas Jakarta Timur. Kegiatan Posyandu Lansia ini dilakukan dengan sistem 5 meja yang meliputi ; Pendaftaran, Pengukuran Antropometri, Pengisian …
Permasalahan gizi masih dapat diatasi jika ada kerja sama yang baik dari semua pihak. Pemerintah telah melakukan salah satu upaya mencanangkan program keluarga sadar gizi dengan membawa bayi dan balita setiap bulan ke posyandu. Partisipasi masyarakat sangat dibutuhkan dalam pelaksanaan kegiatan ini. Akan tetapi tidak di semua Posyandu tingkat partisipasi masyarakatnya baik. Hal ini dipengaruhi …
Permasalahan gizi masih dapat diatasi jika ada kerja sama yang baik dari semua pihak. Pemerintah telah melakukan salah satu upaya mencanangkan program keluarga sadar gizi dengan membawa bayi dan balita setiap bulan ke posyandu. Partisipasi masyarakat sangat dibutuhkan dalam pelaksanaan kegiatan ini. Akan tetapi tidak di semua Posyandu tingkat partisipasi masyarakatnya baik. Hal ini dipengaruhi …
Berdasarkan data penimbangan balita bulan maret tahun 2022, balita yang mengalami status gizi kurang di posyandu tunas bangsa pada bulan maret sebesar 15,8%. Selain itu, Tingkat partisipasi masyarakat di posyandu sebesar 66%. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran status gizi (BB/U) berdasarkan asupan energi dan protein, penyakit infeksi, partisipasi ibu balita pada balita…
Makanan terbaik untuk bayi sejak lahir hingga berumur dua tahun merupakan ASI yang diberikan segera dalam waktu satu jam setelah bayi lahir dan pemberian ASI saja hingga umur 6 bulan. Pemberian ASI pada bayi dapat menurunkan risiko infeksi dan menghindari penyakit di masa yang akan datang. Faktor yang mempengaruhi pemberian ASI eksklusif salah satunya adalah fasilitas pelayanan kesehatan. Fas…
JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN JAKARTA II TUGAS AKHIR, JULI 2021 MUHAMMAD SYAHIDUL MUBIN “GAMBARAN PENYELENGGARAAN POSYANDU DALAM PEMANTAUAN STATUS GIZI PADA MASA PANDEMI COVID 19 DI POSYANDU LILY KELURAHAN PONDOK PETIR KECAMATAN BOJONGSARI KOTA DEPOK” X, V BAB, 73 Halaman, 10 Tabel, 10 Grafik, 2 Lampiran Covid 19 telah dinyatakan sebagai pandemi dunia ol…
Kesehatan gigi dan mulut merupakan bagian dari kesehatan tubuh yang tidak dapat dipisahkan antara satu dengan yang lainnya, sebab kesehatan gigi dan mulut akan mempengaruhi kesehatan tubuh keseluruhannya. Gigi geligi merupakan salah satu komponen penting dalam mulut yang berperan dalam proses bicara maupun pengunyahan. Seiring bertambahnya usia, semakin besar pula kerentanan seseorang untuk keh…
LINDRI TRI MUJAKI GAMBARAN CAKUPAN D/S DAN ALASAN IBU BALITA TIDAK TERATUR MENIMBANGKAN BALITANYA DI POSYANDU KASIH IBU 1 CAKUNG JAKARTA TIMUR TAHUN 2020 XIII, V BAB, 75 halaman, 20 tabel, 6 lampiran Latar Belakang: Posyandu merupakan salah satu upaya kesehatan yang bersumber daya masyarakat yang memiliki peran penting dalam pemantauan pertumbuhan, kesehatan dan gizi balita. Partisipasi ma…
Risky Arief Munandar Gambaran Swamedikasi Flu, Batuk, Demam, dan Diare yang Dilakukan oleh Ibu Pada Anak di Posyandu RW 028 Kelurahan Bahagia Kecamatan Babelan Kabupaten Bekasi Tahun 2018Oleh:Risky Arief MunandarP2.31.39.0.15.076Pendahuluan:Swamedikasi adalah pemilihan dan penggunaan obat baik obat modern maupun obat tradisional oleh seseorang untuk melindun…
ABSTRAK Gambaran Swamedikasi Diare Pada Balita oleh Ibu di Posyandu RW 021 Kelurahan Setia Mekar Kecamatan Tambun Selatan Kabupaten Bekasi Tahun 2019 Oleh Mohamad Faisal Fajri P2.31.39.0.16.068 Pendahuluan: Swamedikasi adalah pemilihan dan penggunaan obat baik obat kimia maupun obat tradisional oleh seseorang untuk melindungi diri dari penyakit dan gejalanya. Banyaknya masyarakat yang melaku…
ABSTRAK JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA II DEPARTEMEN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA Tugas Akhir, Juni 2018 Amaranggana Dwistydeio Armanda “GAMBARAN STATUS GIZI BALITA BERDASARKAN TINGKAT KEHADIRAN IBU BALITA DI POSYANDU BAYAM KELURAHAN LARANGAN UTARA KOTA TANGERANG” xii, v bab, 52 halaman, 9 tabel, 5 lampiran Target partisipasi masyarakat dalam kegiatan Posyandu adala…
ABSTRAK JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAKARTA II KEMENTERIAN KESEHATAN RI Tugas Akhir, Juni 2018 Restu Rahmawati GAMBARAN SARANA POSYANDU DAN KARAKTERISTIK KADER DENGAN TINGKAT PARTISIPASI MASYARAKAT (D/S) DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KECAMATAN JATILAWANG 2017 xiii, V BAB, 53 halaman, 11 tabel, 1 gambar, 4 lampiran Tingkat partisipasi masyarakat dalam kegiatan Posyandu me…
Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui faktor-faktor yang berkaitan dengan status pertumbuhan pada anak usia 6-35 bulan. Metode penilitian deskriptif analitik, cross sectional. Subjek penelitian batita di RW 01 Kelurahan Benda Baru dengan jumlah sampel 31 anak. Karakteristik batita dan keluarga batita menggunakan kuesioner karakteristik, riwayat ASI eksklusif dan MP-ASI menggunakan kuesioner…
Banyak hal dapat mempengaruhi tingkat pencapaian partisipasi masyarakat dalam penimbangan di Posyandu antara lain pendidikan ibu dan tingkat pengetahuan masyarakat tentang kesehatan dan gizi. Data Profil Kesehatan Jawa Barat mengenai prevalensi cakupan D/S di Kota Depok pada tahun 2016 menunjukkan angka 71,1%, dimana angka tersebut masih dibawah target nasional yaitu 85%. Hal ini menunjukan bah…