Penyakit tidak menular seperti hipertensi merupakan masalah kesehatan global dan mengalami peningkatan setiap tahun. Prevalensi hipertensi di Indonesia berdasarkan Riset Kesehatan Dasar RISKESDAS 2018 mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Penderita hipertensi cenderung lebih tinggi pada usia dewasa dibandingkan dengan usia lanjut. Penelitian bertujuan untuk menghasilkan biskuit “Kubull…
Penyakit tidak menular seperti hipertensi merupakan masalah kesehatan global dan mengalami peningkatan setiap tahun. Prevalensi hipertensi di Indonesia berdasarkan Riset Kesehatan Dasar RISKESDAS 2018 mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Penderita hipertensi cenderung lebih tinggi pada usia dewasa dibandingkan dengan usia lanjut. Penelitian bertujuan untuk menghasilkan biskuit “Kubull…