Ikan merupakan biota laut yang sering dikonsumsi namun rentan terhadap pencemaran logam berat di dalam air. Sebagian besar Ikan yang sering dikonsumsi oleh masyarakat adalah Ikan kembung. Timbal merupakan salah satu contoh logam berat yang dapat mencemari perairan laut. Sumber pencemaran timbal sebagian besar berasal dari pertambangan, peleburan logam, industri, limbah domestik serta lahan pert…
Ikan merupakan biota laut yang sering dikonsumsi namun rentan terhadap pencemaran logam berat di dalam air. Sebagian besar Ikan yang sering dikonsumsi oleh masyarakat adalah Ikan kembung. Timbal merupakan salah satu contoh logam berat yang dapat mencemari perairan laut. Sumber pencemaran timbal sebagian besar berasal dari pertambangan, peleburan logam, industri, limbah domestik serta lahan pert…