Sebuah karya tulis ilmiah dengan judul sphygmomanometer digital berbasis Internet of Things (IoT) dengan spreadsheet sebagai media penyimpan data. Alat ini dirancang untuk mengembangkan tensimeter terdahulu yang berguna untuk mendiagnosa tekanan darah berdasarkan tiga parameter, yaitu hipotensi (70/40 mmHg), tekanan darah normal (120/80 mmHg), dan hipertensi (200/170 mmHg). Prototipe ini menggu…
Penelitian ini berfokus pada pengembangan sensor IR MAX30100 untuk mendapatkan hubungan BPM dan kadar asam urat dalam tubuh. Sensor ini memanfaatkan teknologi fotopletismografi untuk mengukur denyut nadi dan kadar oksigen dalam darah, yang kemudian digunakan untuk memperkirakan kadar asam urat. Sistem ini dirancang agar data hasil pengukuran dapat dikirimkan dan disimpan secara otomatis ke Goo…
Pengukuran panjang bayi merupakan salah satu parameter penting dalam memantau perkembangan dan kesehatan bayi. Pengukuran yang akurat dan pencatatan yang terorganisir sangat penting untuk memastikan pertumbuhan yang normal dan mendeteksi kelainan sejak dini. Dalam penelitian ini telah dibuat alat ukur panjang bayi digital yang menerima tanggal pengukuran, tanggal lahir bayi dan Gender bayi yang…
Lux meter adalah alat yang digunakan untuk mengukur intensitas cahaya agar mengetahui pencahayaan optimal untuk memastikan kualitas pencahayaan yang sesuai, pengukuran intensitas cahaya dengan menggunakan alat lux meter yang terkalibrasi secara akurat. Kalibrasi dilakukan dengan membandingkan hasil pengukuran alat lux meter dengan standar referensi yang terkalibrasi sebelumnya. Karya tulis ilmi…
Fetal Doppler adalah alat diagnostik yang penting untuk mendeteksi denyut jantung bayi dalam kandungan. Denyut jantung janin (DJJ) merupakan indikator vital dalam pemeriksaan kehamilan, menandakan adanya kehidupan dalam kandungan. Oleh karena itu, keakuratan tampilan BPM pada alat Fetal Doppler sangat krusial untuk mencegah kesalahan dalam pemeriksaan janin. Kalibrasi rutin menggunakan fetal si…
Rancang bangun alat ukur kadar gula darah dan kolesterol non-invasive menggunakan sensor GY-MAX30100 adalah alat pengukuran kadar gula darah dan kolesterol yang dilengkapi dengan spreadsheet sebagai penyimpanan data. Pemeriksaan kadar gula darah dan kolestrol yang saat ini masih banyak dilakukan adalah menggunakan teknik invasive yaitu dengan mengambil sample darah yang nantinya dari sample dar…
Pemantauan status gizi bayi sangat penting untuk memastikan pertumbuhan dan perkembangan yang optimal. Pengukuran antropometri, seperti berat dan panjang badan, merupakan metode yang umum digunakan. alat yang terpisah seringkali memerlukan waktu dan usaha lebih bagi pengguna.Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membangun alat antropometri yang mengintegrasikan pengukuran berat b…
Timbangan nutrisi adalah sebuah alat penimbang yang dapat mengukur kadar nutrisi pada bahan makanan sehingga dapat membantu dalam pemantauan gizi sehari-hari. Pada Alat ini dapat memberikan informasi mengenai kandungan nutrisi seperti kalori, protein, lemak, dan karbohidrat. Alat ini menggunakan sensor load cell untuk 16 jenis bahan makanan yang meliputi: beras merah, beras putih, kentang, …
Perancangan Patient Data Module (PDM) bertujuan untuk membuat prototipe alat patient data module dengan parameter suhu dan saturasi oksigen berbasis internet of things dilengkapi penyimpanan riwayat data pasien yang dirancang untuk memudahkan pengguna dalam melakukan pemantauan kondisi alat vital bayi dengan mudah dikarenakan alat ini dilengkapi sistem penyimpanan data online yang dapat diakses…
Kalibrasi merupakan suatu upaya yang dilakukan untuk menjaga mutu dan kualitas suatu alat kesehatan. Fetal Simulator merupakan alat yang digunakan untuk kalibrasi fetal doppler. Penelitian ini memiliki 6 parameter pengukuran BPM 60 hingga 210 BPM dengan kenaikan 30 BPM, pengujian modul menggunakkan alat pembanding untuk mencari nilai eror pada modul, hasil pengukuran dapat dilihat pada aplikasi…
Di era sekarang di beberapa rumah sakit dan apotik dibidang farmasi, pengerusan obat tablet dalam jumlah banyak masih menggunakan mortar, hal ini cukup memakan waktu dan tenaga yang ekstra serta membuat lamanya pengambilan obat di apotik. Dengan hal tersebut maka dibuatlah pill crusher atau blender obat yang tujuannya mempermudah user dalam penggerus dengan jumlah banyak. Alat prototipe pill …
Gas Flow analyzer merupakan alat ukur yang digunakan untuk mengetahui kandungan konsentrasi kadar oksigen dan volume per menit dalam suatu output gas ventilator. Pada penelitian ini dirancang sebuah alat gas flow analyzer dengan empat parameter yaitu FiO2, Minute Volume, Respiration Rate dan Volume Tidal. Modul ini menggunakan sensor OCS-3F untuk pembacaan nilai FiO2 dan Minute Volume. Sed…
Alat ini dibuat dengan tujuan untuk digunakan sebagai kalibrator thermogun yang dapat memudahkan teknisi dalam hal pengolahan data hasil kalibrasi berupa perhitungan ketidakpastian dan penyimpanan data hasil pengukuran kalibrasi, dengan pengukuran suhu dari heating plate sebagai alat yang mengubah sinyal listrik menjadi panas dan sensor Max6675 sebagai pengambilan data alat satuan celcius. …
Davit Apriansyah “Prototype Timbangan Kalori Makanan Dilengkapi Penyimpanan Data Pengukuran Menggunakan Google Spreadsheet” dibawah bimbingan Dra. Ma’murotun, ST., M.Si., 2023, 55 halaman + 16 lampiran Penghitung kalori pada makanan yang dilengkapi dengan penyimpanan google Spreadsheet adalah suatu alat yang digunakan untuk menghitung jumlah kalori pada 11 jenis makanan dan ditampilkan k…
Traksi adalah alat yang digunakan untuk memberikan terapi khusus kepada pasien yang mengalami gangguan pada otot maupun tulang dengan memanfaatkan gaya tarik yang dihasilkan oleh tarikan motor. Saat ini teknologi alat kesehatan mempunyai keterampilan dan mutu yang baik sehingga bermacam ragam kasus kesehatan dapat ditangani oleh alat-alat kesehatan termasuk traksi. Risiko alat kesehatan yang ti…
Vital Sign Monitor atau biasa disebut dengan Patient Monitor merupakan salat satu alat kesehatan yang digunakan untuk memantau kondisi vital pasien. Pengukuran parameter vital meliputi denyut nadi, tekanan darah, laju pernapasan, dan suhu tubuh. Tujuan tugas akhir ini dirancang untuk memudahkan pengguna dalam melakukan pemantauan kondisi alat vital manusia dengan mudah dikarenakan alat ini …
Dalam penelitian tugas akhir ini dengan judul rancang bangun sistem data logger berbasis iot pada luxmeter yang dilengkapi pengukuran jarak dengan interface smartphone android membahas mengenai perancangan dan pembuatan sistem pencatatan dan penyimpanan otomatis dengan data logger dari nilai intensitas cahaya serta jarak ukur pada alat luxmeter yang dilengkapi pengukuran jarak. Sistem data lo…