Sejalan dengan program pemerintah dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah 2022 – 2024, salah satunya dengan meningkatkan kualitas gizi yang baik dengan menerapkan empat pilar gizi seimbang. Kurangnya asuapan gizi pada seseorang dapat berdampak pada turunnya imunitas yang membuat seseorang rentan mengalami penyakit infeksi dan penyakit degeneratif seperti hipertensi, diabetes melitus, dll. M…
Berdasarkan Data Penyakit Infeksi sebanyak 9,72% Remaja di LPKA memiliki Riwayat penyakit COVID-19, 4,17% memiliki Riwayat penyakit infeksi TBC, dan 1,39% memiliki Riwayat penyakit COVID-19 dan TBC. Serta didapatkan bahwa sebanyak 5,4% Remaja di LPKA berstatus gizi kurang dan 5,4% berstatus gizi lebih. Dimana menurut WHO faktor yang mempengaruhi status gizi yaitu faktor langsung seperti asupan …
ESRA SVALBARD NAPITUPULU “PENGARUH PENYULUHAN GIZI TERHADAP PENERAPAN ISI PIRINGKU PADA USIA DEWASA” XIII, V BAB, 81 Halaman, 19 Tabel, 12 Gambar, 8 Lampiran Untuk mencapai status gizi yang optimal, maka perlu diterapkan Pedoman Umum Gizi Seimbang. Namun masih banyak masalah dan kendala dalam sosialisasi Gizi Seimbang sehingga perubahan perilaku gizi masyarakat ke arah perilaku gizi ya…
xiii, V BAB, 95 halaman, 12 tabel, 7 lampiran Dalam upaya menciptakan sumber daya manusia Indonesia yang sehat dan berkualitas Gerakan Percepatan Perbaikan Gizi selama 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK) penting dilakukan untuk mencegah dan menanggulangi masalah gizi yang terjadi pada masyarakat Indonesia. Calon pengantin sebagai calon orangtua berperan penting pada fase awal periode 1000 HPK se…
SARJANA TERAPAN GIZI DAN DIETETIKA JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMEKES JAKARTA II SKRIPSI, JULI 2021 RISKA PRATIWI “PENGARUH PENYULUHAN PENTINGNYA KONSUMSI SAYUR DAN BUAH DENGAN MEDIA PODCAST AUDIO DAN LEAFLET TERHADAP PENGETAHUAN DAN SIKAP PADA SISWA/I KELAS X DI WILAYAH PERKOTAAN SMA NEGERI 4 BEKASI” XIV, V BAB, 58 Halaman, 16 Tabel, 12 Lampiran Faktanya kesadaran perilaku p…
PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN GIZI DAN DIETETIKA JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAKARTA II SKRIPSI, 11 MEI 2020 SURYONO “PENGARUH PENYULUHAN GIZI SEIMBANG DENGAN MEDIA LEAFLEAT TERHADAP PENGETAHUAN DAN TINDAKAN MAKAN GIZI SEIMBANG PADA PRAJURIT PUSKESAD TNI-AD JAKARTA TIMUR TAHUN 2019” X, V BAB, 81 Halaman, 8 Tabel, 9 Lampiran Tentara Nasional Indonesia menjalank…
JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA II Skripsi, Juni 2019 HUSNUL KHATIMAH TINGKAT PENGETAHUAN IBU TERKAIT MP-ASI SEBELUM DAN SESUDAH DIBERIKAN PENYULUHAN MELALUI WHATSAPP PADA IBU YANG MEMPUNYAI ANAK 6-12 BULAN DI POSYANDU WALET I DAN WALET II Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Perbedaan Tingkat Pengetahuan terkait MP-ASI sebelum dan sesudah diberikan Penyuluhan melalui W…