INTISARI PROGRAM STUDI KESEHATAN LINGKUNGAN PROGRAM DIPLOMA SANITASI KESEHATAN LINGKUNGAN KARYA TULIS ILMIAH 2020 Fatayah Mustakaweny Gunawan Uji Coba Perbedaan Pemberian Bioaktivator MOL Limbah Cangkang Kerang Hijau (Perna viridis L) Dan Bioaktivatore EM4 Terhadap Karakteristik Fisik Kompos Padat Sampah Bayam Tahun 2020 VIII Bab + 78 Halaman + 8 Gambar + 11 Tabel + 8 Lampiran RIN…
Kerang hijau merupakan hasil laut segar yang dikonsumsi luas oleh masyarakat. Seiring dengan berkembangnya dunia industri dan semakin banyaknya pencemaran logam berat di laut, membuat kerang hijau juga ikut terpajankan dengan logam berat. Salah satu logam berat yang biasanya ada pada kerang hijau adalah merkuri (Hg). Apabila mengonsumsi kerang hijau yang mengandung merkuri akan menyebabkan kera…