Anggi Virgo, “Rancang Bangun Alat Paraffin Bath Berbasis Mikrokontroller ATmega 328” dibawah bimbingan Dr.Ir.Rusmini Barozi,AIM,MM. 2015, 53 halaman +xiv + lampiran Alat ini dibuat pada umumnya adalah dengan tujuan sebagai salah satu alat terapi untuk mengurangi rasa nyeri pada jari-jari, tangan dan pergelangan tangan yang dapat mengganggu dan membatasi fungsi lingkupnya. Fungsi dari …