Publikasi Dosen
Pengukuran Lingkar Pinggang-Pinggul dan Pengendalian Jajan Sebagai Upaya Dini Pencegahan Hipertensi Siswa SMA 06 Jakarta
KESIMPULAN
Prevalensi hipertensi sebesar 19 %. Nilai rata-rata tekanan darah sistolik 106,82 mmHg dan tekanan darah Diastolik 73,18. Nilai rata-rata RLPP pada sampel pria 0,88 dan pada wanita 0,80. Nilai rata-rata IMT 21,53 kg/m2. Rata-rata asupan natrium sebesar 553,403 mg per hari dan Rata-rata asupan kalium sebesar 1106,135 mg per hari. Tidak ada hubungan antara RLPP, Asupan Natrium, dan Asupan Kalium dengan Tekanan Darah. Sedangkan IMT mempunyai hubungan dengan tekanan
darah.
Tidak tersedia versi lain