Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis variasi nilai flip angle (FA) pada sequence 3D TOF MRA Brain terhadap kualitas citra anatomi arteri cerebralis di RSUP Fatmawati. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif analitik dengan pendekatan observasi, dilakukan di Instalansi Radiologi Magnetic Resonance Imaging (MRI) RSUP Fatmawati pada bulan Maret-April 2018 dengan sampel penelitian sebanyak …