Pendahuluan: Antibiotik merupakan obat yang paling banyak digunakan pada penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri, akibatnya penggunaan antibiotik di Indonesia terus meningkat. Namun pada berbagai studi menemukan bahwa penggunaan antibiotik digunakan secara tidak tepat. Hal ini dapat menimbulkan terjadinya resistensi antibiotik. Salah satu upaya untuk mencegah terjadinya peningkatan resist…