Saat ini Indonesia sebagai negara berkembang dan banyak industri-industri yang mulai berkembang. Dengan semakin besar tuntutan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan kehidupan mereka sehari-hari maka industri-industri tersebut berusaha menciptakan produk yang dapat dimanfaatkan oleh konsumen dengan mudah dan efektif. Salah satu jenis industri ini adalah aki, industri ini membuat untuk penyalaan, p…