Pendahuluan: Penuaan adalah proses alami yang berhubungan dengan berbagai proses degeneratif, ditandai dengan munculnya kerutan, kering, kasar, dan flek hitam pada kulit wajah. Penuaan dapat dihambat dengan menggunakan anti-aging yaitu tabir surya. Tongkol jagung dan biji kopi robusta mengandung senyawa fenolik yang berpotensi sebagai tabir surya dan mampu memperlambat proses penuaan. Metode: …