VIDYA ANANDHITA MULYANA EVALUASI PEMERIKSAAN USG ABDOMEN MENGGUNAKAN METODE FOCUS ASSESMENT WITH SONOGRAPHY FOR TRAUMA (FAST) DI RSUD CENGKARENG xiii, V BAB, 77 Halaman, 63 Gambar, 11 Lampiran Penulisan ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan mengevaluasi prosedur pemeriksaan, teknik skening, dan hasil gambaran pada kasus trauma tumpul dengan USG Abdomen menggunakan metode Focus Assesment w…