Jika sampah pasar tidak dikelola dengan baik, maka akan merusak lingkungan. Sampah yang banyak mengandung air tetap mengandung unsur organik berupa karbohidrat, protein, dan lemak. Salah satu teknik penanganan sampah pasar adalah dengan mengolahnya menjadi kompos cair atau pupuk organik cair yang lebih cepat meresap ke dalam tanah, langsung dikonsumsi oleh tanaman, dan tidak merusak tanah atau …