Pendahuluan: Pemberian analgetik merupakan komponen penting dalam pasca operasi orthopedic karena menyebabkan rasa nyeri pada pasien. Pengelolaan nyeri yang kurang optimal meningkatkan morbiditas pasien. Salah satu kegiatan terapi di rumah sakit untuk mengatasi rasa nyeri setelah operasi dengan memberikan obat analgetik. Pemakaian analgetik yang dipilih pada pasien pasca operasi harus berdasark…