ABSTRAK Gigi tiruan sebagian lepasan diindikasikan pada kehilangan sebagian gigi aslinya. Gigi tiruan ini dapat dilepas dan dipasangkan sendiri oleh penggunanya ke mulut. Penggunaan gigi tiruan sebagai pengganti gigi yang hilang, tetapi tidak semua orang dengan kehilangan gigi memakai gigi tiruan. Hal ini berkaitan dengan perilaku seseorang dalam memelihara dan meningkatkan kesehatannya, dap…