Alat Sepeda Statis Mini merupakan alat yang dipergunakan untuk melatih motorik pasien pasca stroke. Alat ini digunakan dengan cara mengayuh pedal tanpa terjadi penumpuan berat badan pada kaki. Sebuah penelitian yang dilakukan oleh tim peneliti dari Cleveland Clinic meyakini bahwa penggunaan sepeda statis termotorisasi dengan kecepatan putar hingga 80 rpm dapat meningkatkan kemampuan motorik pas…