Sampah adalah sisa kegiatan sehari-hari manusia dan/atau proses alam yang berkegiatan sistematis, menyeluruh, dan berkesinambungan yang meliputi pengurangan dan penanganan sampah. Pengelolaan sampah merupakan salah satu masalah, baik dinegara maju maupun dinegara berkembang yang belum terselesaikan sampai sekarang terutama sampah organik. Timbulan sampah yang dihasilkan dari aktivitas pasar set…