Pendahuluan: COVID-19 saat ini telah menjadi masalah kesehatan dunia. Di Indonesia sendiri terdapat 828.026 kasus terkonfirmasi per 10 Januari 2021. Dalam menghadapinya, diperlukan upaya pencegahan, salah satunya meningkatkan daya tahan tubuh dengan menggunakan obat herbal. Selain sudah digunakan secara turun-temurun beberapa penelitian menunjukan obat herbal memiliki potensi dalam meningkatka…