Pendahuluan: Swamedikasi merupakan proses pengobatan yang dilakukan sendiri oleh seseorang mulai dari pengenalan keluhan atau gejalanya sampai pada pemilihan dan penggunaan obat.Swamedikasi biasanya dilakukan untuk mengatasi keluhan – keluhan dan penyakit ringan yang banyak di alami masyarakat, seperti diare.penyakit diare merupakan penyakit endemis di Indonesia dan juga merupakan penyakit po…