Indikator sanitasi sekolah merupakan indikator gabungan atau pendekatan statistik yang menggabungkan tiga indikator pelayanan kebersihan sekolah sekaligus. Suatu sekolah dikatakan memenuhi indikator pelayanan dasar apabila sekolah tersebut mempunyai akses terhadap seluruh indikator: pelayanan dasar air, sanitasi dan fasilitas kebersihan. Penelitian yang dilakukan bersifat deskriptif dengan judu…