Sanitasi pasar adalah usaha pengendalian dan pemeriksaan terhadap pengaruh yang timbul oleh pasar yang erat hubungannya dengan timbul atau merebaknya suatu penyakit. Lalat merupakan salah satu vektor penular penyakit di pasar seperti disentri, tipoid, kolera, myasis. Fly grill adalah alat yang dipakai untuk mengukur kepadatan lalat di pasar. Jenis penelitian yang dilakukan bersifat deskripti…