ABSTRAK Muhammad Adnan Hawari, “Penetapan Kadar Logam Berat Timbal (Pb) dalam Ikan Tuna secara Spektrofotometri Serapan Atom”, di bawah bimbingan Lisawati Tanzil dan Latirah, 2017. Ikan sangat disukai oleh semua kalangan masyarakat mulai dari anak-anak, remaja, bahkan orang tua. Ikan khususnya ikan tuna sering dikonsumsi sebagai makanan, karena mengandung nilai gizi yang sangat tin…