Menurut data EPA mengategorikan proses pembuatan styrofoam sebagai penghasil limbah berbahaya ke-5 terbesar di dunia. Penelitian ini dilakukan karena banyaknya sampah Styrofoam yang saat ini masih jarang dilakukan pengelolaannya oleh masyarakat selain itu Styrofoam juga berbaya karena buangan sampah Styrofoam mengandung Benzene sebagai bahan tambahan yang berbahaya ketika pembungkus makanan ter…