Hewan laut semakin terancam kehidupannya karena pencemaran logam berat yang berasal dari kegiatan industri. Cumi-cumi merupakan hewan laut yang bernafas dengan insang, memiliki tentakel yang dilengkapi alat penghisap yang berfungsi sebagai kemudi ketika berenang. Cumi-cumi beku merupakan produk olahan hasil perikanan dengan bahan baku cumi-cumi utuh segar yang mengalami perlakuan pembekuan pada…