Keberadaan jentik Aedes aegypti di suatu daerah merupakan indikator terdapatnya populasi nyamuk Aedes aegypti di daerah tersebut. Ukuran kepadatan jentik di pemukiman dinyatakan dengan ABJ (Angka Bebas Jentik), ABJ merupakan persentase rumah yang tidak ditemukannya jentik. Berdasarkan observasi awal yang dilakukan oleh penulis di RW 03 bersama para kader juman…