Masalah gizi pada anak SD Menurut Riskesdas 2018, pada provinsi DKI Jakarta menunjukan presentase anak usia 5-12 tahun dengan pada kategori sangat kurus 1,9%, kurus 5,9%, Normal 62,8%, gemuk 15,2%, obesitas 14%. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif analitik. Dengan desain Cross Sectional, total responden pada penelitia berjumlah 33 siswa SD Rumah Pendidikan Islam cara pengambila…