ABSTRAK Alat ini dibuat dengan tujuan agar dapat memahami dan mempelajari tongkat tunanetra.Alat ini untuk mendeteksi jika ada penghalang.Pada pembuatanya dilakukan beberapa percobaan dari mulai pencarian data alat, sensor, komponen dll. Alat ini menggunakan Sensor Ultrasonik HC-SR04 untuk jarak. Dengan jarak 0 - 100 cm. Kemudian data akan diolah oleh arduino dan akan ditampilkan melalui seria…