ABSTRAK Elfera Purnamasari Zain, “Telemetri Suhu Tubuh Pada 3 Bayi di Ruang Perinatologi Berbasis Android”, di bawah bimbingan Ir.H. Budhiadji MM, 2017, 53 halaman + xiv +8 lampiran Karya tulis dengan judul “Monitoring Suhu Tubuh Pada 3 Bayi di Ruang Perinatologi Berbasis Android”, bertujuan untuk merancang dan membuat alat yang berfungsi sebagai monitoring suhu tubuh 3 ba…