Latar Belakang Penelitian: Nilai CTDIvol dan DLP perlu diperhatikan, khususnya pada pemeriksaan abdomen dan dikarenakan pemeriksaan CT Scan Abdomen kontras sering dilakukan untuk menunjang diagnosa suatu penyakit dan abdomen berdekatan dengan organ yang memiliki sifat radiosensitive seperti gonad atau ovarium. Namun belum pernah dilakukan evaluasi mengenai dosis radiasi yang di terima pasie…