Salah satu tempat – tempat umum yang mempunyai potensi besar dalam menghasilkan sampah adalah pasar. Berdasarkan data yang diperoleh dari PD Pasar Jaya tahun 2019, jumlah sampah yang dihasilkan oleh Pasar Jaya yang ada di Jakarta adalah 600 ton dalam sehari dari 153 lokasi pasar yang ada di Jakarta. Untuk itu, penulis mengangkat pengelolaan sampah sebagai topik Karya Tulis Ilmiah dengan judul…