Sampah banyak di temukan di tempat – tempat umum, salah satu dari tempat-tempat umum adalah pasar. Pasar adalah tempat berkumpulnya penjual dan pembeli untuk melakukan transaksi jual beli barang dan jasa yang telah dijajakan oleh penjual. Sehubungan dengan permasalahan tersebut, maka penulis mengangkat pengelolaan sampah di Pasar Cimanggis ciputat Kota Tanggerang selatan sebagai topik untuk m…