ASEP NUR HIDAYAT PENGARUH PERUBAHAN NILAI VELOCITY ENCODING TERHADAP SNR (ARTERY) PADA PEMERIKSAAN MAGNETIC RESONANCE ANGIOGRAPHY BRAIN Di RSUPN DR. CIPTO MANGUNKUSUMO TAHUN 2019 5 Bab + 39 Halaman + 23 Gambar + 9 Tabel + 7 Lampiran Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perubahan nilai Velocity Encoding terhadap SNR (Artery) pada pemeriksaan Magnetic Resonance Angiog…