Pendahuluan : Demam Tifoid adalah penyakit sistemik yang disebabkan oleh bakteri Salmonella typhi. Penyakit ini sangat erat hubungannya dengan higienis perorangan atau kebersihan lingkungan sekitar. Penyakit ini mencapai 358-810 per 100.000 populasi penduduk di Indonesia. Di Jakarta, terdapat sekitar 182,5 kasus setiap harinya. Penggunaan antibiotik yang tepat sangat penting untuk penyembuhan d…