Hygiene dan sanitasi makanan adalah upaya untuk mengendalikan faktor makanan, orang, tempat dan perlengkapannya yang dapat atau mungkin akan menimbulkan penyakit atau gangguan kesehatan (Depkes, 2008, dalam tulisan Melia W 2011). Hygiene perorangan yang terlibat dalam pengolahan bahan makanan dapat dicapai, apabila dalam diri pekerja tertanam pengertian tentang pentingnya menjaga kesehatan…
Rumah Sakit adalah salah satu institusi kesehatan yang mempunyai peran utama dalam melaksanakan upaya kesehatan masyarakat yang berdaya guna dengan upaya penyembuhan dan pemulihan yang dilaksanakan secara serasi dan terpadu dengan tujuan utama yaitu keselamatan pasien. Pelayanan kesehatan di rumah sakit merupakan kegiatan terpadu yang mencakup empat fungsi rumah sakit, yaitu preventif, pr…
Asupan terbaik untuk bayi yaitu ASI (Air Susu Ibu) karena memiliki semua gizi yang dibutuhkan untuk perkembangan dan pertumbuhan yang optimal. IMD dianggap sebagai faktor penentu keberhasilan pemberian ASI Eksklusif. Rendahnya pemberian ASI merupakan ancaman bagi tumbuh kembang anak yang akan berpengaruh pada pertumbuhan dan pengembangan kualitas SDM. Pemberian ASI Ekslusif yang tidak diberikan…
Berdasarkan data yang dikumpulkan oleh mahasiswa Gizi Program Studi Diploma III Poltekkes Jakarta II yang dilakukan di 7 desa di Kecamatan Cijeruk pada bulan Oktober 2022 didapatkan ibu hamil dengan masalah kurang energi kronik (KEK) sebesar 9,7%. Baduta/balita dengan status gizi (BB/U) sangat kurang + kurang sebesar 16,5%, Baduta/balita dengan status gizi (TB/U) sangat pendek + pendek sebesar …