Linda Febriani, “Uji Disolusi Tablet Pirazinamid 500 mg”, dibawah bimbingan Dodi Irwandi, M.Si. dan Ai Emalia Sukmawati, S.Farm, M.Si., 2022. Tuberkulosis (TBC) merupakan suatu penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri berbentuk batang (basil), yang dikenal dengan nama Mycobacterium tuberculosis. Pirazinamid adalah obat untuk mengobati Tuberkulosis (TBC). Pirazinamid bekerja dengan…
Bahan baku dikatakan bermutu baik apabila bahan baku tersebut memenuhi spesifikasi yang tertera dalam persyaratan. Berdasarkan hal tersebut, maka dilakukan analisis secara kualitatif maupun kuantitatif. Pada bahan baku aktif maupun bahan baku penolong yang akan dianalisis, terlebih dahulu dilakukan pemerian, hal ini bertujuan untuk membantu dalam penilaian pendahuluan atau identifikasi terhadap…
Qatrun Nada Aprila Taas, “Uji Disolusi Tablet Aminofilin 200 mg”, dibawah bimbingan Joko Sulistiyo, ST., M.Si dan Dodi Irwandi, M.Si., 2022. Aminofilin adalah salah satu jenis obat batuk untuk mengatasi kesulitan bernapas karena disebabkan oleh penyakit paru-paru berkepanjangan seperti emfisema, asma dan bronchitis. Aminofilin termasuk dalam golongan obat xantin. Oleh karena itu untuk me…
Muhammad Daffa Hartoto, “Uji Disolusi Tablet Amoksisilin 500 mg”, dibawah bimbingan Ai Emalia Sukmawati, S.Farm, M. Si., dan Dian Maria Ulfa, M.Farm., Apt. 2022. Antibiotik yang beredar di pasaran diantaranya adalah amoksisilin yang merupakan antibiotik golongan penisilin dan banyak digunakan dalam pengobatan karena harga antibiotik golongan ini relatif murah. Amoksisilin yang beredar …
Kelviani Kurniawati, “Uji Disolusi Tablet Amlodipine Besilate 5 mg” , dibawah bimbingan Faisal Ismail, S.T., M.Farm. dan Ai Emalia Sukmawati, S.Farm, M.Si., 2022. Amlodipine besilate merupakan obat antihipertensi dalam bentuk tablet yang paling umum digunakan, obat ini termasuk antagonis kalsium golongan dihidropiridin (antagonis ion kalsium) sehingga perlu diperhatikan kualitas dan mutu…
Divania Adzra Fakhira, “Uji Disolusi Tablet Salut Selaput Thiamazole”, dibawah bimbingan Ai Emalia Sukmawati, S.Farm, M.Si. dan Dian Maria Ulfa, M.Farm., Apt., 2022. Thiamazole atau methimazole adalah obat antitiroid untuk terapi hipertiroidisme. Thiamazole menghambat sintesis hormon tiroid sehingga mengurangi hipertiroidisme. Obat harus melalui berbagai pengujian untuk menjamin bah…
Anggi Septiana Putri. “Uji Disolusi Tetrasiklin Hidroklorida Dalam Sediaan Kapsul Secara Spektrofotometri UV-Vis” di bawah bimbingan Dodi Irwandi, M.Si. dan Faisal Ismail, ST., M. Farm. Sc. 2022. Tetrasiklin merupakan suatu antibiotik spektrum luas dengan penggunannya yang sudah menurun akibat resistensi. Namun obat ini masih menjadi pilihan utuk pengobatan infeksi saluran pernafasan dan…
Siti Aminah, “Uji Disolusi Tablet Ranitidin Hidroklorida 150 mg”, dibawah bimbingan Dodi Irwandi, M.Si. dan Faisal Ismail, ST., M.Pharm.Sc.2021. Ranitidin Hidroklorida merupakan obat antihistamin dalam bentuk tablet yang paling banyak digunakan, termasuk golongan yang memblok reseptor H2 bloker sehingga mutu nya perlu diperhatikan, Oleh karena itu untuk mengetahui bahwa tablet ranitidi…
Silmi Hafizhah ‘Aini, “Uji Disolusi Kalsium Laktat dalam Sediaan Tablet 500 mg”, dibawah bimbingan Dodi Irwandi, M.Si. dan Faisal Ismail, ST., M.Pharm.Sc., 2021. Kalsium merupakan salah satu mineral yang kandungan dalam tubuh sebanyak 2% dari berat badan orang dewasa atau berkisar 1.0-1.4 kg. Kalsium Laktat merupakan garam kalsium yang biasa digunakan untuk pertumbuhan badan, tulang, dan…
Noni, “Uji Disolusi Kapsul Lansoprazol Secara Spektrofotmetri UV-Vis dan Penetapan Kadar Kapsul Lansoprazol Secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi”, dibawah bimbingan Faisal Ismail, ST., M.Pharm.Sc. dan Joko Sulistiyo, S.T., M.Si. 2021. Lansoprazol merupakan kelompok obat pompa proton inhibitor. Pompa proton inhibitor memiliki efek penghambatan sekresi asam yang kuat pada lambung, menekan…
Eka Pujiyanti, “Pengujian Tablet Asam Mefenamat 500 mg”, dibawah bimbingan Ai Emalia Sukmawati, S.Farm., M.Si., dan Dodi Irwandi, Msi., Asam Mefenamat merupakan salah satu obat golongan Antiflamasi Nonstreoid (AINS) yang memiliki aktivitas sebagai analgesik, antipiretik dan antiinflamasi sehingga banyak digunakan untuk terapi meredekan nyeri. Asam Mefenamat dalam sediaan tablet sudah banya…
Gabby Monica Putri Aprili, “Penetapan Kadar, Uji Disolusi, dan Uji Disolusi Terbanding Gliquidone Tablet 30 mg secara Spektrofotometri UV-Vis” di bawah bimbingan Joko Sulistiyo, S.T., M.Si. dan Apt. Dian Maria Ulfa, M.Farm. 2021. Gliquidone merupakan obat antidiabetik golongan sulfonylurea yang digunakan dalam pengobatan Diabetes Mellitus tipe 2. Mekanisme kerja Gliquidone adalah menurunka…
Santika Wulandari, “Uji Disolusi dan Penetapan Kadar Alprazolam dalam Sediaan Tablet secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi”, dibawah bimbingan Faisal Ismail, S.T., M.S.Farm., dan Ai Emalia Sukmawati, S.Farm, M.Si., 2020 Prevalensi gangguan mental emosional pada penduduk umur >15 tahun naik dari 6% menjadi 9,8%. Salah satu gangguan mental adalah gangguan kecemasan. Seseorang dengan gang…
Nadia Pratiwi, “Uji Disolusi Terbanding Clozapine dalam Sediaan Tablet Clozapine 100 mg”, dibawah bimbingan Dodi Irwandi, M.Si, dan Faisal Ismail, ST., M.Sc.Pharm. 2020. Clozapine adalah obat antipsikotik yang digunakan untuk penderita skizofernia dan termasuk dalam golongan anti psikotika atypis yang pertama dikembangkan dan termasuk senyawa dibenzodiazepin, memiliki aktivitas penghamba…
Terbutalin sulfat merupakan obat yang sering digunakan dalam pengobatan asma bronkial. Uji disolusi dan penetapan kadar zat aktif merupakan faktor penting dalam pengendalian mutu obat. Uji disolusi diperlukan untuk mengetahui banyaknya zat aktif yang terlarut dan memberikan efek terapi di dalam tubuh. Penetapan kadar terbutalin sulfat dalam sediaan farmasetika diperlukan untuk mengetahui kadar …
Tizanidine adalah senyawa golongan clonidine yang banyak dipelajari karena efek spasmolitiknya. Tizanidine merupakan agonis adrenoreseptor α2 namun dapat mengurangi spastisitas dengan dosis yang mengakibatkan hipotensi yang lebih ringan daripada clonidine. Obat ini adalah obat tambahan yang meningkatkan kualitas hidup bagi banyak pasien dengan kondisi otot kejang. Obat ini banyak dikonsumsi ka…