Menarche adalah terjadinya menstruasi pertama pada remaja wanita. Berdasarkan Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia pada tahun 2017, bahwa 9,0% remaja mengalami menarche di usia 10-11 tahun. Usia menarche yang terjadi lebih dini dapat meningkatkan risiko terjadinya penyakit kanker payudara, obesitas, penyakit kardiovaskuler, gangguan metabolik, gangguan psikologi, dan masa menopause. sedangk…