Pendahuluan: Menurut data WHO, Indonesia menempati urutan ke empat dengan jumlah penderita gastritis terbanyak setelah negara Amerika, Inggris dan Bangladesh. Gastritis adalah proses inflamasi pada mukosa dan sub mukosa pada lambung yang merupakan salah satu penyakit yang banyak dijumpai diklinik dengan kerusakan integritas mukosa lambung seperti dalam kasus gastritis dan tukak peptik. Evaluasi…
ABSTRAK Profil Peresepan Obat Gastritis Pada Pasien Rawat Inap di Instalasi Farmasi Rumah Sakit Umum Daerah Banten Periode Oktober – Desember 2018 Oleh Aap Hafsah P248401189001 Pendahuluan: Gastritis atau lebih dikenal sebagai maag berasal dari bahasa Yunani yaitu gastro, yang berarti perut/lambung dan itis yang berarti inflamasi/peradangan. Gastritis didefinisikan sebagai peradangan yang …