Ondansetron ialah suatu antagonis 5-HT3 yang sangat selektif yang dapat menekan mual dan muntah karena sitostatika misalnya cisplatin dan radiasi. Mekanisme kerjanya diduga dilangsungkan dengan mengantagonisasi reseptor 5-HT3 yang terdapat pada chemoreceptor trigger zone di area postrema otak dan pada aferen vagal saluran cerna. Untuk menjamin kualitas dan keamanan obat tersebut maka perlu dila…
Diare masih menjadi pemasalahan penyakit di negara berkembang tiap tahunnya. Diare didefinisikan sebagai defekasi dengan konsistensi lembek sampai cair dengan frekuensi yang lebih sering dari biasanya. Salah satu obat antidiare adalah loperamide HCl. Loperamide merupakan senyawa yang menghambat motilitas usus. Tablet Loperamide HCl sebelum diedarkan harus dilakukan serangkaian pengujian, untuk …
Validasi metoda analisis adalah proses dimana prosedur dievaluasi untuk memastikan bahwa prosedur tersebut mampu memberikan data yang valid dan sesuai. Validasi menjadi elemen penting dari kontrol kualitas. Oleh karena itu perlu diketahui apakah metoda analisis yang digunakan ini mampu menghasilkan data yang valid atau tidak, khususnya dalam sediaan sirup. Metoda analisis yang divalidasi adalah…
Klindamisin termasuk golongan obat antibiotik yang biasa digunakan untuk infeksi bakteri anaerob. Klindamisin bekerja dengan cara menghentikan pertumbuhan bakteri. Efek samping klindamisin yang sering terjadi berupa sakit perut, mual, muntah, diare, ruam dan rasa logam atau tidak enak dimulut. Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui kadar zat aktif klindamisin hidroklorida dalam sediaan kapsul…
Kevin Audy, “Penetapan Kadar Difenhidramin HCl dalam Sirup secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi”, di bawah bimbingan Joko Sulistiyo, S.T., M.Si., dan Dodi Irwandi, M.Si. Batuk merupakan respon alami dari saluran pernapasan dengan meningkatkan pembersihan sekresi dan partikel dari lendir, iritasi, partikel asing, dan mikroba, sehingga dapat berperan sebagai pertahanan tubuh, salah satu…
Kartika Putri Adiwinjati, “Penetapan Kadar Ranitidin HCl dalam Sediaan Injeksi Secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi”, dibawah bimbingan Faisal Ismail, S.T., M.Farm. dan Ai Emalia Sukmawati, S.Farm.,M.Si., 2022. Ranitidin merupakan obat yang digunakan untuk mengobati gejala atau penyakit yang berkaitan dengan produksi asam lambung berlebih. Mekanisme kerja dari obat tersebut yaitu meng…
Farah Oktaviany, “Penetapan Kadar Ferrous Fumarat dalam Sediaan Kapsul secara Spektrofotometri UV-Vis”, di bawah bimbingan apt. Dian Maria Ulfa, M.Farm., dan Joko Sulistiyo, S.T., M.Si., 2022. Ibu hamil rentan mengalami anemia defisiensi besi. Hal ini dapat dicegah dengan mengkonsumsi suplemen kesehatan zat besi. Salah satu suplemen kesehatan zat besi tersedia dalam bentuk garamnya yaitu…
Nisrina Putri Prasetio, “Penetapan Kadar dan Keseragaman Sediaan Tablet Ranitidin HCl Secara kromatografi Cair Kinerja Tinggi”, di bawah bimbingan Faisal Ismail, ST., M.Pharm.Sc. dan Joko Sulistiyo, S.T., M.Si., 2021. Ranitidin HCl adalah obat dengan resep dokter yang digunakan masyarakat untuk penyakit tukak lambung. Obat ini memiliki mekanisme kerja yaitu mengurangi produksi asam lambung…
Nindya Rahmasari Putri, “Penetapan Kadar Ferrous Fumarat dalam Sediaan Kaplet Salut Selaput secara Spektrofotometri UV Vis”, di bawah bimbingan Joko Sulistiyo, S.T., M.Si., dan Apt. Dian Maria Ulfa, M.Farm., 2021. Ferrous fumarat merupakan salah satu garam besi yang berkhasiat mencegah ataupun mengobati defisiensi zat besi pada tubuh. Kondisi kekurangan zat besi sangat berbahaya bagi tubuh…
Richa Fauziyyah, “Identifikasi Sibutramin Hidroklorida dalam Suplemen Penurun Berat Badan Sediaan Serbuk secara Kromatografi Gas–Spektrofotometri Massa”, di bawah bimbingan Ruth Elenora K.S., M.Farm., Apt., dan Junie Suriawati, S.Si., M.Si 2020. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis keamanan (identifikasi bahan kimia berkhasiat obat) sediaan obat tradisional yang beredar di masya…
Atika Priandani, “Identifikasi Difenhidramin HCl dan Teofilin dalam Jamu Sesak Nafas Sediaan Serbuk secara KLT-Spektrofotodensitometri” di bawah bimbingan Ruth Elenora K.S., M.Farm., Apt. dan Junie Suriawati, M.Si., 2020. Salah satu bahan kimia obat yang kemungkinan ditambahkan dalam jamu sesak nafas adalah teofilin, sedangkan difenhidramin HCl kemungkinan ikut ditambahkan untuk meredaka…
Sri Rahayuningsih, “Uji Keseragaman Sediaan dan Penetapan Kadar Metformin HCl dalam Sediaan Tablet secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi”, dibawah bimbingan Faisal Ismail, ST., M.S.Farm dan Ai Emalia Sukmawati, S. Farm., M.Si., 2020. Metformin hidroklorida memiliki aktivitas menurunkan kadar glukosa darah pada pasien penderita diabetes mellitus tipe 2, dengan menekan keluaran glukosa …
Resmitha Astriningrum, “Pengujian Sediaan Bupivacaine HCl 0,5% Heavy Injection”, dibawah bimbingan Dodi Irwandi, M.Si., dan Faisal Ismail, S.T., M.Sc.Pharm., 2020. Anestesi regional semakin berkembang dan meluas pemakaiannya, obat anestesi lokal yang lazim dipakai di negara kita untuk golongan ester adalah prokain, sedangkan golongan amide adalah lidokain dan bupivakain. Untuk menjamin k…
Yuni Safitri, “Validasi Metode Analisis Penetapan Kadar Parasetamol, Phenylephrine HCl, Dekstromethorphan HBr, dan Chlorpheniramine maleat dalam Tablet Kombinasi secara Ultra High Performance Liquid Chromatography”, dibawah bimbingan Dian Maria Ulfa, M.Farm., Apt. dan Joko Sulistiyo, ST., M.Si., 2020. Penetapan kadar parasetamol, phenylephrine HCl, dekstromethorphan HBr, dan chlorphenira…
Obat batuk dapat dibeli masyarakat secara bebas, untuk itu salah satu persyaratan mutu obat yang harus dicapai adalah kadar zat aktif tersebut harus memenuhi persyaratan yang telah ditetapkan. Sirup obat batuk sendiri merupakan salah satu sediaan jadi yang mengandung beberapa zat aktif seperti; Phenylephrine HCl, Chlorpheniramine Maleat, Gliseril Guaiakolat dan Glycyrrhizic Acid. Penetapan kada…