Stroke merupakan gangguan sistem saraf yang terjadi pada otak secara mendadak yang disebabkan adanya gangguan peredaran darah pada otak . Penyakit stroke digolongkan menjadi 2 jenis berdasarkan penyebabnya yaitu stroke pendarahan dan stroke non pendarahan .Karya tulis ilmiah ini ditujukan untuk membuat alat yang melatih gerak lengan pada pasien pasca stroke dengan rentang pergerakan sudut p…
Alat Finger Eksoskeleton merupakan alat yang dipergunakan untuk melatih motorik pasien pasca stroke. Alat ini digunakan dengan memberikan gerakan pasif dengan cara menggerakkan jari tangan pasien agar fungsi motorik pasien terjaga. Rehabilitasi pasien post stroke salah satunya dengan terapi latihan. Pemberian terapi latihan berupa gerakan pasif sangat bermanfaat dalam menjaga sifat fisiologis d…