Abtrack Indonesia sebagai negara berkembang saat ini menghadapi masalah gizi ganda. Disamping masih kesulitan mengatasi kurang gizi, sekarang uga dihadapkan pada masalah meningkatnya jumlah penduduk yang mengalami overweight dan obesitas(Heryati and Setiawan, 2014). Prevalensi kegemukan cenderung meningkat seiring dengan peningkatan usia, dan mencapai puncaknya pada usia dewasa (Diana et al., …
ABSTRAK PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN GIZI DAN DIETETIKA JURUSAN GIZI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES JAKARTA II SKRIPSI, JUNI 2021 GEZZA ANINDHITHA KIRANA ”PENGARUH KONSELING DIET RENDAH ENERGI DAN PENERAPAN AKTIVITAS FISIK TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA MAHASISWA KEGEMUKAN DAN OBESITAS DI POLTEKKES JAKARTA II” XIII, V Bab, 116 Halaman, 14 Tabel, 16 Lampiran Hasil Laporan Riset…
Kegemukan dan Obesitas saat ini prevalensinya cenderung naik khususnya di kota besar. Beragam jenis diet digunakan sebagai strategi pengendaliannya diantaranya diet rendah energi seimbang dan diet rendah karbohidrat. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh konseling gizi terhadap penurunan berat badan dan persen lemak tubuh. Desain penelitianya two groups randomized exprimental design s…