Saat ini tepung terigu digunakan sebagai bahan baku untuk membuat aneka makanan. Tepung terigu yang digunakan sebagai bahan makanan dibuat dari biji gandum Triticum aestivum L. (club wheat) dengan penambahan zat besi, seng, vitamin B1, Vitamin B2, dan asam folat sebagai fortifikan. Salah satu tujuan fortifikasi ialah mengembalikan kadar vitamin, mineral dan protein yang hilang selama diproses. …
Ikan merupakan salah satu sumber protein hewani yang banyak dikonsumsi masyarakat, salah satunya yaitu ikan bawal karena rasa dagingnya yang khas dan gurih. Namun, permasalahan-permasalahan lingkungan banyak mendapat perhatian akhir-akhir ini, terutama terhadap kehadiran polutan beracun di lingkungan dan ekosistem laut yang dihasilkan oleh kegiatan manusia, khususnya logam berat. Bila logam ber…