RAHADIAN AHMAD MAULANA PENGARUH PEMBERIAN RADIOTERAPI TERHADAP ANSIETAS DAN DEPRESI PADA PASIEN KANKER PAYUDARA DI RUMAH SAKIT MRCCC SILOAM SEMANGGI V Bab + 44 Halaman + 9 Gambar + 9 Lampiran Latarbelakang Penelitian ini mengambil tema tentang gangguan psikologis yang mungkin dialami pasien radioterapi kanker payudara. Radioterapi merupakan salah satu metode pengobatan kanker, dimana dalam…