ABSTRAK Perawatan Temporomandibulardisorder(TMD)suatugangguanatautidakberfungsinyasenditemporomandibulardengangejalayangberbeda. Temporomandibular Joint (TMJ) merupakan salah satu sendi yang menghubungkan antara mandibula dan tengkorak. Otot – otot pengunyahan berperan dalam sistem pengunyahan. Pada kondisi tertentu sendi temporomandibular dapat mengalami gangguan.Occlusal splint terbuat d…
Salah satu pemeriksaan radiologi adalah pemeriksaan pada persendian tulang andibular dengan tulang temporal yang biasa disebut juga Temporomandibular joint (TMJ). Berdasarkan pengamatan yang penulis lakukan, pemeriksaan temporomandibular joint proyeksi axiolateral mengunakan teori dari Albers-Schonberg jarang di temui di beberapa rumash sakit, pemeriksaan ini dilakukan menggunakan dua proyeksi …
ABSTRAK JURUSAN TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN JAKARTA II KARYA TULIS ILMIAH 2020 MOHAMAD SALVATORY YAKHSIVAN (P2.31.30.0.01.730) PEMERIKSAAN TEMPOROMANDIBULAR JOINT MENGGUNAKAN TEKNIK PANORAMIC DI SILOAM HOSPITAL LIPPO CIKARANG Ix, V BAB, 51 Halaman, 30 Gambar, 1 Tabel Laporan kasus ini menggunakan metode deskriptif berupa laporan pemer…