Stres kerja adalah respon fisik dan emosional yang berbahaya dan dapat terjadi ketika tuntutan pekerjaan yang ada melebihi kemampuan yang dimiliki oleh pekerja. Stres kerja dapat menyebabkan dampak bagi kesehatan maupun psikis. Stres kerja juga dapat mengganggu aktivitas pekerjaan. Caregiver adalah seorang Individu yang secara umum merawat dan mendukung individu lain (pasien) dalam kehidupannya…
Stres adalah ketidakmampuan diri seseorang dalam menghadapi gangguan yang berasal dari lingkungan sekitar yang dapat mengganggu kesehatan fisik, mental seseorang.Stres kerja adalah respon individu terhadap tuntutan dari pekerjaannya yang tidak sesuai dengan kemampuan yang dimiliki dan dapat berdampak negatif bagi individu itu sendiri baik kesehatan fisik, psikologi maupun pekerjaannya dan dapat…